Hasto Ungkap Jokowi Sempat Utus Menteri Minta Megawati Serahkan Kursi Ketum PDI-P

Reporter : Redaksi Editor: Cyriakus Kiik
  • Bagikan
Timorline.com

“Rencana pengambilalihan Partai Golkar dan PDI Perjuangan. Jadi, jauh sebelum pemilu, beberapa bulan, antara lima-enam bulan. Ada seorang menteri power full,” kata Hasto.

Hasto mengatakan dalam kabinet Jokowi, ada menteri power full dan menteri superpower full. Namun, yang mendapat tugas untuk menjembatani pengambilalihan kursi ketum PDIP ialah menteri power full.

“Supaya enggak salah, ini ditugaskan untuk bertemu Ryaas Rasyid oleh Presiden Jokowi. Pak Ryaas Rasyid ditugaskan untuk membujuk Bu Mega, agar kepemimpinan PDI Perjuangan diserahkan kepada Pak Jokowi. Jadi, dalam rangka kendaraan politik. Untuk 21 tahun ke depan,” kata Hasto.

Baca Juga :  Dua Tersangka Tindak Pidana Pemilu Diserahkan Penyidik Kepolisian ke Kejaksaan Rote Ndao
  • Bagikan