Scroll Ke bawah untuk melanjutkan

DPMPTSP Kabupaten Malaka Terbitkan 13 Izin pada HUT ke-13 BNPP Motamasin

Reporter : Redaksi Editor: Cyriakus Kiik
  • Bagikan
Timorline.com

Motamasin, Timorline.com – Dinas Penanaman Modal dan Perizinan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Malaka berhasil menerbitkan 13 izin selama dua hari.

Penerbitan izin itu dilakukan bersamaan dengan peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-13 Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) Motamasin Desa Alas Selatan Kecamatan Kobalima Timur Kabupaten Malaka Propinsi Nusa Tenggara Timur (NTT).

Penerbitan izin itu dilakukan sebagai pelayanan langsung pemerintah melalui DPMPTSP kepada masyarakat di tempat kegiatan sebagai partisipasi nyata DPMPTSP dalam memeriahkan HUT ke-13 BNPP pada Kamis-Jumat, 14-15 September 2023.

Baca Juga :  Sertifikasi Wartawan Berlisensi BNSP Satu-satunya dari LSP Pers Indonesia Makin Diminati
  • Bagikan